Tips dan Cara Memasang Atap Spandek Yang Baik dan Benar
Atap spandek saat ini ramai digunakan untuk keperluan atap bangunan. karena atap jenis ini terbilang awet dan juga harganya tidak terlalu mahal.
Namun tidak semua tukang bangunan mengerti cara memasang atap seng spandek dengan baik dan benar. di bawah ini akan kami sampaikan beberapa cara dan tips memasang atap spandek.
Pemasangan atap spandek tidaklah begitu sulit, di bawah ini adalah beberapa tips dan langkah dalam pemasangan atap spandek.
- Pilihlah desain gambar atap sesuai pengerjaan konstruksi bangunan.
- Gunakanlah alat pelindung diri agar terhindar dari kecelakaan kerja.
- Siapkan alat – alat yang digunakan untuk pembuatan rangka dan pemasangan atap.
- Tentukan jarak tumpuan antar baja ringan atau besi wf pada rangka atap.
- Pemasangan reng baja ringan atau besi cnp dengan jarak yang sudah di tentukan.
- Jika atap bangunan menggunakan talang pada pinggir atap, ada baiknya mengerjakan pemasangan talang terlebih dahulu.
- Pemasangan atap spandek, lakukan dengan rapih dan hati-hati agar terhindar dari kebocoran atap. Biasanya pemasangan atap spandek menggunakan sekrup khusus untuk atap spandek.
- Pekerjaan yang terakhir yaitu pemasangan rabung/bubungan, nok pinggir, dan flashing atap spandek.
Demikianlah informasi cara pemasangan atap spandek dengan baik dan benar bagi anda yang ingin membeli atap spandek dari kami silahkan kontak marketing kami.
Untuk harganya anda bisa cek disini : Harga Atap Spandek Terbaru 2024. Atau bisa juga tanyakan langsung kepada marketing kami.
Terima kasih telah membaca artikel kami semoga dapat membantu.